get app
inews
Aa Read Next : Ini Dia 12 Kampung Tematik Kota Madiun, Ada Sport Centre hingga Peceland

Kisah Sukses Elsa Alumni UGM Usaha Toko Kelontong: Awalnya Nangis, Kini Omzet Rp380 Juta per Bulan

Senin, 05 September 2022 | 18:35 WIB
header img
Granita Elsara, alumni UGM usaha toko kelontong, awalnya sempat nangis, kini omzet Rp380 juta per bulan. (Foto: https://www.ugm.ac.id/)

JAKARTA, iNewsMadiun.id - Alumni Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (UGM) Granita Elsara atau akrab disapa Elsa menjadi sosok yang menginspirasi. Di usianya yang masih muda, dia sukses membuka usaha toko kelontong dengan omzet ratusan juta rupiah per bulan. 

Elsa yang baru diwisuda pada 25 Agustus 2022 lalu telah merintis usaha toko kelontongnya sejak masih kuliah atau tepatnya sejak September 2017.

Alasannya membuka usaha toko kelontong karena ingin mestabilkan harga barang yang dijual di toko kelontong di daerahnya yang relatif mahal lantaran berlokasi di kawasan wisata Kaliurang, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). 

"Selain berada di tempat wisata, lokasi yang jauh dari kota menjadikan biaya distribusinya juga mahal. Akhirnya (saya) terpikir membuat usaha toko kelontong untuk menstabilkan harga," kata dia, dikutip dari laman UGM, Minggu (4/9/2022). 

Editor : Arif Handono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut