Mendikbud Ristek Hapus Tes Mata Pelajaran di SBMPTN, Gantinya Seperti Ini

Bachtiar Rajab
Mendikbud Ristek), Nadiem Makarim menghapus tes mata pelajaran dalam Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). (Foto: dok Kemendikbudristek)

Nadiem menuturkan hal itu akan memicu terjadinya skema seleksi lebih adil. Kemudian setiap peserta didik memiliki kesempatan untuk sukses pada jalur seleksi nasional berdasarkan tes. 

“Kerja sama antara peserta didik dan guru melalui pengasahan daya nalar akan meningkatkan kesuksesan peserta didik pada jalur seleksi berdasarkan tes,” ucapnya. 

Sebelumnya, Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim meluncurkan "Merdeka Belajar Episode ke-22: Transformasi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN)". Terdapat sejumlah perubahan untuk menjaring calon mahasiswa di PTN.

 



Editor : Arif Handono

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network