Deretan Artis Berganti Agama dan Mengubah Nama Sesuai Keyakinan yang Baru

Nindy Sabila
Artis Indonesia ganti agama dan dapat nama baru. (Foto: Asmirandah/Instagram/@asmirandah89)

 

3.Chelsea Olivia


Artis Indonesia ganti agama dan dapat nama baru. (Foto: Chelsea Olivia/Instagram/@chelseaoliviaa)
 

Artis Indonesia ganti agama dan dapat nama baru selanjutnya adalah Chelsea Olivia.

Sang aktris  meninggalkan Kristen Protestan dan resmi dibaptis sebagai umat Katolik, pada 12 Desember 2014.

Seperti Rianti Cartwright, Chelsea mendapat nama baptis Gabriella setelah meneguhkan iman Katoliknya.

“Gabriel itu artinya malaikat. Namanya bagus, artinya pun bagus,” ujarnya pada Januari 2015.

4.Virgoun Tambunan 


Artis Indonesia ganti agama dan dapat nama baru. (Foto: Virgoun/Instagram/@virgoun_)
 

Vokalis band Last Child ini mengucapkan dua kalimat syahadat, pada 2013. Kepada musisi Onadio Leonardo, Virgoun mengaku, keputusannya memeluk agama Islam bermula dari 'tantangan' sang kakak ipar.

Dia bilang, ‘Lo mau enggak belajar agama (Islam) sama gue? Kalau dalam waktu singkat elo enggak masuk Islam, gue yang bakal masuk agama lo’,” ujarnya pada November 2020. 

Dalam perjalanannya, musisi berdarah Batak itu kemudian bertemu dan belajar agama Islam dari para pemuka agama. Hingga akhirnya dia memutuskan menjadi mualaf dan memilih Muhammad Isa sebagai nama barunya.

 
5.Asmirandah
 


Editor : Arif Handono

Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network