get app
inews
Aa Read Next : Presiden Jokowi, Indonesia Siap Menjembatani Komunikasi Rusia-Ukraina

Kalah atau Menang Tetap Sujud Syukur, Ini 5 Penyebab Kekalahan Maroko dari Prancis, No 1 Kalah Kelas

Kamis, 15 Desember 2022 | 04:49 WIB
header img
Para pemain Maroko dan sejumlah staf bersujud usai pertandingan melawan Prancis pada semifinal Piala Dunia 2022 di Al Bayt Stadium, Qatar, Kamis (15/12/2022) dini hari WIB. Foto:Reuters/iNews.id

3. Prancis Bermain Menunggu

Timnas Prancis vs Timnas Maroko

Gol cepat Theo Hernandez juga memengaruhi cara Prancis bermain. Pelatih Didier Deschamps nampak menginstruksikan timnya untuk bermain menunggu dengan membiarkan lawan memegang bola.

Timnas Prancis hanya memegang bola 44 persen pada babak pertama. Itu semakin menurun hingga laga berakhir dengan Prancis hanya menguasai bola 38 persen.

2. Tak Punya Bomber

Youssef En-Nesyri

Youssef Ensyri mencetak gol epik ke gawang Portugal lewat tandukannya. Namun itu baru menjadi gol kedua yang diciptakan oleh sang striker Sevilla di sepanjang turnamen.

Pelatih Walid Regragui mencoba menurunkan Abderrazak Hamdallah untuk memecahkan kebuntuan di babak kedua, namun dia juga kesulitan untuk memberikan dampak nyata.

Editor : Arif Handono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut