get app
inews
Aa Text
Read Next : Ini Dia 12 Kampung Tematik Kota Madiun, Ada Sport Centre hingga Peceland

5 Seragam Polisi dari Berbagai Negara Paling Unik, Nomor 4 Pakai Rok Rumbai

Selasa, 26 Juli 2022 | 23:23 WIB
header img
Seragam polisi dari berbagai negara paling unik. Seragam Polisi di Negara Fiji (Foto: Pinterest)

 

3.Swiss 

Garda Swiss menambah daftar panjang polisi yang memiliki seragam sangat unik. Meskipun darI Swiss, tugas utama polisi ini justru menjaga Paus yang ada di Negara Vatikan.

Selain itu, Garda Swiss juga menjalankan tugas polisi lalu lintas dengan Vatikan. Seragam dari polisi ini berwarna cukup mencolok, yakni biru, kuning, dan merah. 

 

Mereka juga memiliki helm berbulu yang terbuat dari bulu burung unta atau bangau. 
Dengan seragam ini, tak heran bila Garda Swiss seringkali menjadi bahan tontonan publik.

4.Fiji 

Fiji bisa dibilang bisa dibilang sebagai salah satu negara yang santai dan rendah angka kriminalitas. Akan tetapi, Fuji justru menempati posisi teratas sebagai negara dengan seragam polisi terunik.

Seragam polisi di Fuji terdiri dari kemeja pilot hitam di bagian atas dan rok rumbai putih di bagian bawah. Namun ternyata, rok rumbai merupakan pakaian yang lazim dikenakan di Fiji, baik oleh laki-laki maupun perempuan.  Rok tersebut bahkan menyerupai pakaian tradisional penduduk asli Fiji.

5.Italia

Jika berkunjung ke Italia, Anda akan menjumpai seragam polisinya yang begitu unik. Seragamnya didominasi oleh warna hitam, merah, dan putih dengan jubah di bagian belakang.Mereka juga menggunakan sarung tangan warna putih layaknya petugas keamanan di kastil. Selain tampak seperti seniman pertunjukan, para polisi ini juga terlihat stylish dan elegan dengan seragam tersebut.

Nah, itulah deretan seragam polisi dari berbagai negara paling unik. Meskipun demikian, seragam-seragam tersebut dibuat begitu unik dengan menyesuaikan fungsinya.iNewsMadiun

Editor : Arif Handono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut