Drone Kamikaze Pindad Bisa Menyergap Kecepatan 250 Km/Jam, Bawa 800 Gram Hulu Ledak

Sucipto
PT Pindad Persero memamerkan drone kamikaze Minibe atau drone bunuh diri dalam pameran industri pertahanan Indo Defence 2022, Kemayoran, Jakarta. Foto/SINDOnews

JAKARTA, iNewsMadiun.id - Drone Kamikaze milik Rusia berhasil memorakporandakan pertahanan Ukraina. Rupanya tidak hanya Rusia, Indonesia juga sudah berhasil memproduksi drone kamikaze seperti drone kamikaze Rusia.

PT Pindad (Persero) sudah memproduksi drone sendiri dinamakan Minibe, drone kamikaze atau drone bunuh diri. Drone ini dipamerkan dalam pameran industri pertahanan Indo Defence 2022, Kemayoran, Jakarta. Drone Minibe buatan anak bangsa ini akan memperkuat kemampuan tempur militer Indonesia.



Editor : Arif Handono

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network