Sekilas Luhansk, Kota Penghasil Baja dan Batu Bara di Wilayah Ukraina yang Berhasil Dicaplok Rusia

Ajeng Wirachmi
Rusia merebut Luhansk dari Ukraina setelah menaklukkan kota Lysychansk / Luhansk (Foto: Reuters)

Industri utama Luhansk adalah baja dan pertambangan batu bara. Tak heran jika Luhansk sangat diinginkan Rusia karena punya nilai strategis dan ekonomi.Sebelum ditaklukkan, Luhansk merupakan lokasi pertahanan tentara Ukraina selama beberapa bulan. Kota Lysychansk menjadi kota terakhir yang berhasil direbut Rusia. Dalam waktu kurang dari sepekan, pasukan Rusia lebih dulu menguasai Sievierodonetsk yang juga kota industri lainnya di Luhansk.

Tentara Ukraina yang dibantu pejuang nasionalis terpojok lantaran Rusia mengepung dari tiga sisi, memaksa mereka untuk mundur. Mengambil pengalaman dari penaklukan Mariupol oleh Rusia, tentara Ukraina memilih mundur dari Lysychansk untuk menghindari jatuhnya korban jiwa atau setidaknya penangkapan.iNewsMadium.id



Editor : Arif Handono

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network