get app
inews
Aa Text
Read Next : Gasak Motor Puluhan Kali, Residivis Curanmor Ini Berhasil Ditangkap Satreskrim Polres Madiun

Nyaman Punya Hunian di Kota Kecil, Tak Ada Kebisingan Atau Kemacetan, Ini 10 Kota Terkecil di Dunia

Selasa, 12 Juli 2022 | 14:59 WIB
header img
Kota Hum di Kroasia hanya dihuni 30 orang. (Foto: Placeofjuma/Istimewa)

9. Vaduz

Vaduz adalah kota kuno yang terletak di Liechtenstein. Pada 2017, populasi ktoa ini 5.450 saja. Kota ini kebetulan menjadi ibu kota sekaligus pusat keuangan negara.

Bagi para pecinta seni dan sejarah, kota ini layak dikunjungi karena banyak terdapat benteng dan museum. Kuntsmuseum yang indah layak untuk dijelajahi. Di kota ini juga banyak tempat indah, kebun anggur, dan fasilitas lainnya, baik untuk turis maupun penduduk lokal. Turis bisa menjelajahinya dengan sepeda atau sepeda motor.

 

10. San Marino

Surga Eropa kecil yang indah ini dikelilingi oleh wilayah Italia. Menariknya, kota berpenduduk sekitar 4.100 jiwa ini menjadi salah satu tempat paling jarang dikunjungi di dunia.

Tempat ini populer karena jalanannya yang berbatu dan curam. San Marino menawarkan Benteng Tiga Menara yang megah serta Gunung Titano. Selain pemandangan alam yang indah, turis bisa menikmati kuliner yang meriah di kafe dan restoran cantik di kota ini.

iNewsMadiun.id

Editor : Arif Handono

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut